Advertisement

iklan banner

Resensi Buku Sistem Operasi Rev. 4

GambarJudul Buku : Sistem Operasi
Pengarang : Dr. Bambang Hariyanto
Penerbit : Informatika Bandung
Tahun Terbit : Desember 2009 Rev. 4
Tebal Halaman : 354 Halaman
Sinopsis :
Buku ini memuat konsep-konsep dan teknik-teknik dasar yang terdapat pada sistem operasi. Konsep-konsep dasar yang dibahas di buku ini merupakan prasyarat awal untuk pemahaman inti pokok yang terdapat pada sistem operasi.
Dalam buku ini dibahas konsep-konsep pokok dari subsistem-subsistem(komponen-komponen) sistem operasi, yaitu: (1). Sekilas model sistem komputer, (2). kongkurensi, (3). manajemen memori, (4) Memori maya (virtual memory), (5). manajemen perangkat masukan/keluaran, (6). manajemen sistem file, dan(7). keamanan sistem.
Penulis dalam buku ini membahas secara ringkas, lugas, namun menyeluruh terhadap konsep-konsep sangat fondamental yang harus dipahami mahasiswa dan proktisi di bidang komputer dan perangkat lunak. Contoh-contoh yang diberikan meliputi Linux dan Windows (windows 95 dan Windows NT) untuk lebih memberikan gambaran yang lebih jelas dari konsep-konsep dan teknik-teknik yang dibahas.
Revisi keempat ini merupakan perbaikan dan penyempurnaan edisi-edisi sebelumnya sehingga dapat memenuhi keperluan dasar-dasar ilmu dan sistem operasi mutakhir saat ini.
.

Related Post

:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
-_-
(o)
[-(
:-?
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
$-)
(y)
(f)
x-)
(k)
(h)
(c)
cheer
(li)
(pl)
(s)